Antisipasi DBD, Babinsa Monitoring Kegiatan Fogging

    Antisipasi DBD, Babinsa Monitoring Kegiatan Fogging
    (Foto istimewa) Pembrantasan Nyamuk Aedes Aegypti Dengan Fogging

    KUDUS – Dalam rangka memutus penularan nyamuk Aedes Aegypti, Babinsa Koramil 02/Jati Serda Sudarno bersama warga masyarakat dan perangkat desa melaksanakan penyemprotan fogging di Desa Ngembal Kulon Kecamatan Jati Kabupaten Kudus, Selasa (27/06/2023).

    Serda Sudarno mengatakan warga masyarakat bersama perangkat, bahu membahu melaksanakan penyemprotan fogging dengan sasaran rumah warga dan lokasi yang di anggap sarang nyamuk, penyemprotan fogging ini merupakan kebersamaan warga masyarakat, Babinsa dan pemerintah yang memiliki kesadaran tinggi guna mencegah penularan penyakit demam berdarah (DB).

    ”Kita akan terus bekerja sama dan tidak akan berhenti dalam upaya memutus penularan nyamuk selain penyemprotan kita juga akan selalu memotivasi masyarakat untuk senantiasa selalu bersih lingkungan agar tidak di buat sarang nyamuk”, ujarnya.

    Dengan adanya penyemprotan ini diharapkan rantai penularan di sebabkan nyamuk akan terputus sehingga masyarakat akan hidup dengan sehat, tutup Serda Sudarno.

     

    Redaktur : Pendim 0722/Kudus

    kudus jateng kodim 0722/kudus
    sutrisno

    sutrisno

    Artikel Sebelumnya

    Komsos Bersama Anggota Linmas Agar Wilayah...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 09/Kaliwungu Sosialisasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Kasdim 0722/Kudus Dampingi Pj. Bupati Kudus Pada Apel Gelar Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana Alam Kabupaten Kudus Tahun 2024
    Dandim 0722/Kudus  Menghadiri Acara Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan

    Ikuti Kami